Malam itu adalah pergantian tahun baru di Ground City. Semua warga kota berkumpul di alun-alun kota, termasuk Sandslash dan adiknya, Sandshrew.





Sandshrew dan Sandslash lalu mendekat ke tempat kembang api akan diluncurkan. Ternyata disana sudah berkumpul banyak Camerupt.


Waktu pun bergerak dan kini tepat jam dua belas malam. Camerupt-Camerupt berkumpul bersama, salah satunya memberikan aba-aba.

Camerupt-Camerupt itu melontarkan butiran-butiran api ke angkasa dari punuknya, menciptakan kembang api yang sangat indah di langit. Semua Pokemon yang melihatnya tampak senang, termasuk Sandshrew yang berdecak kagum.



Sandshrew menoleh dan terkejut melihat kakaknya yang berlarian kesana-kemari dengan api di punggung berdurinya.




Demikianlah hari-hari Sandslash dan kawan-kawannya yang selalu ceria...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
Anda sopan, Sandslash pun segan...